Negeri Khayalan, Edensor
Jalan-jalan desa menanjak berliku-liku dihiasi deretan pohin oak, berselang-seling antara jerejak anggur yang ditelantarkan. Lebah madu berdengung mengerubuti petunia. Daffodil dan austaria tumbuh sepanjang pagar peternakan , berdesakan di celah-celahbangku batu. Di belakang rumah penduduk tumpah ruah dedaunan berwarna oranye , mendayu-dayu karena belaian angin. Lalu terbentang luas padang rumput,permukaannya ditebari awan-awan kapas. Salam semangat kawan-kawan beta di seluruh tanah air kita tercinta indonesia,HEHE kali ini saya mau ngajak anda-anda terbang ke Inggris tepatnya di Kota Edensor, bagi penggemar novelnya Andrea Hirata pasti pernah dengar dong kata-kata tadi di novel Edensor, itu tadi adalah gambaran nyata Edensor di kepala ikal salah satu tokoh di novel tersebut atau sang penulis sendiri Andrea Hirata sendiri :D Nah, Edensor sendiri adalah desa kecil yang sangat indah dan asri dan damai dengan pemandangan yang asri dan hijau yang terletak di Kota DerbyShire...